Idiom Bahasa Inggris have my hands full dan contoh kalimatnya
Idiom Bahasa Inggris have my hands full artinya sibuk; benar-benar sibuk dengan mengurus seseorang/sesuatu.
Kita bisa gunakan idiom ini ketika kita merasa sibuk dengan tugas dirumah. Contoh:
Sorry I’ll join later. I have my hands full with my homework.
Maaf, saya akan bergabung nanti. Saya sangat sibuk dengan PR saya.
Contoh kalimat Idiom Have My Hands Full
Bagaimana contoh kalimat menggunakan idiom ‘have my hands full’? Yuk kita lihat contoh kalimatnya!
- She has her hands full with four children.
(Dia benar-benar sibuk dengan empat anaknya.) - My brother will not go home soon. He has his hands full with preparing for the art exhibition.
(Kakakku tidak akan segera pulang. Dia benar-benar sibuk dengan persiapan untuk pameran seni.) - I’d love to pick you up but I have my hands full with my tasks.
(Saya ingin menjemputmu tapi saya benar-benar sibuk dengan tugas saya.)
Well. Itulah penjelasan idiom kali ini. Jangan lupa untuk cari tahu lebih banyak idiom yang bisa kamu gunakan sehari-hari disini. Semoga bermanfaat 🙂
Baca juga Idiom Bahasa Inggris lainnya:
- All at sea
- Look like a million dollars
- Brush up on something
- Behind the times
- A piece of cake
- Under the weather
- Bend over backwards
- See eye to eye
- Know the ropes
Reference:
Spears, Richard A. 2005. McGraw-Hill Dictionary of American Idioms and Phrasal Verbs. The McGraw-Hill Companies, Inc.: New York.
Hello my name is Efin Marifatika. I’m founder of kelasbahasainggris.com. Please feel free to contact me at efin.marifatika@gmail.com